Penulis: Diah Pitaloka

  • Perempuan Terjebak Dalam Hubungan Pernikahan Yang Toxic.

                Kekerasan dalam rumah tangga (KDRT) adalah setiap perbuatan terhadap seseorang terutama perempuan, yang berakibat timbulnya kesengsaraan atau penderitaan secara fisik, seksual, psikologis dan/atau penelantaran rumah tangga termasuk ancaman untuk melakukan perbuatan, pemaksaan, atau perampasan kemerdekaan secara melawan hukum dalam lingkup rumah tangga. Kekerasan dalam rumah tangga dapat terjadi karna beberapa faktor; ekonomi, perselingkuhan, budaya…

  • Pantai Lango : Bukti kesenjangan dibalik megahnya IKN

    Pantai Lango : Bukti kesenjangan dibalik megahnya IKN

    Pemindahan Ibu kota negara masih terus berjalan, banyak bangunan dan infrastruktur penunjang dari pembangunan IKN yang terus di kebut agar segera rampung, terlebih lagi setelah upacara peringatan 17 agustus yang dilaksanakan di IKN beberapa bulan terakhir. Namun pemindahan ibu kota negara ini masih menjadi hal pro dan kontra di masyarakat khususnya masyarakat daerah pesisir yang…